Soal Lelang Jabatan, Ini tanggapan Kepala BKD

kepala BKD (Badan Kepegawaian Daerah) Kabupaten Kerinci,Syahril Hayadi
Kerinci,Merdekapost.Net - Pemerintah Daerah Kabupaten Kerinci Terus Berupaya Mewujudkan kerinci Lebih baik,Salah satunya dengan melakukan kegiatan Lelang Jabatan untuk pejabat eselon 2 Di sejumlah instasi.

Pelelangan jabatan ini mendapat tanggapan dari kepala BKD (Badan Kepegawaian Daerah) Kabupaten Kerinci,Syahril Hayadi,ia menyatakan lelang jabatan adalah salah satu proses meningkatkan kinerja SKPD yang ada di kerinci,demi meningkatkan kualitas pelayanan dan kinerja untuk menuju kerinci lebih baik.
"lelang jabtan adalah proses bagus dalam mengukur serta meningkatkan kualitas pelayanan SKPD kabupaten kerinci, demi mewujudkan visi kabupaten kerinci yaitu menuju kerinci yang lebih baik" ungkapnya kepada merdekaPost.net saat di temui di ruangannya (18/04)

Sahril juga ,mengatakan dalam 9 posisi yang di lelangkan ,ada satu posisi yang di batalkan yaitu di Dinas Kehutanan,di karenakan tidak ada peminat.
"dalam 9 posisi yang di lelangkan,hanya satu posisi yang di batalkan yaitu di Dinas Kehutanan,karna tidak ada peminatnya" tambahnya

(oms/bhr)

Related Posts

0 Comments:

Posting Komentar









Berita Terpopuler

Copyright © MERDEKAPOST.COM. All rights reserved.
Redaksi | Pedoman Media Cyber | Network | Disclaimer | Karir | Peta Situs